Assalamualaikum Wr. Wb. Kembali lagi dengan saya, Bella Natasya diawal tahun 2021 ini. Kali ini saya akan sedikit membahas tentang "ARDUINO". • Pengertian Arduino adalah pengendali mikro single-board yang bersifat sumber terbuka, diturunkan dari Wiring platform, dirancang untuk memudahkan penggunaan elektronik dalam berbagai bidang. Perangkat kerasnya memiliki prosesor Atmel AVR dan softwarenya memiliki bahasa pemrograman sendiri. • Tujuan Tujuan awal dibuat Arduino adalah untuk membuat perangkat mudah dan murah, dari perangkat yang ada saat itu. Perangkat tersebut ditujukan untuk para siswa yang akan membuat perangkat desain dan interaksi. Saat itu tim pengembangnya adalah Massimo Banzi, David Cuartielles, Tom Igoe, Gianluca Martino, David Mellis, dan Nicholas Zambetti. Mereka mengupayakan 4 hal dalam Arduino ini, yaitu: 1. Harga terjangkau ; 2. Dapat dijalankan diberbagai sistem operasi, Windows, Linux, Mac, dan sebagainya ; 3. Sederhana, dengan